RPP

Lampiran 4

MODEL 1


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA
KODE KD : M.11.1


NAMA SEKOLAH SMA NEGERI 2 PASURUAN
MATA PELAJARAN Bahasa Indonesia
KELAS/SEMESTER XI/5 (ganjil)
PROGRAM IPA/IPS
ASPEK PEMBELAJARAN Membaca
STANDAR KOMPETENSI Memahami ragam wacana tulis dengan membaca cepat dan membaca intensif
KOMPETENSI DASAR Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
INDIKATOR • Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Mampu meningkatkan daya ingat
• Mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm
ALOKASI WAKTU 3 x 45 menit (1 pertemuan)

TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN • Siswa mampu mengoperasikan software MC
• Siswa mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Siswa mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Siswa mampu meningkatkan daya ingat
• Siswa mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm


KARAKTER YANG DIHARAPKAN
KARAKTER • Kerja keras
• Menghargai prestasi
• Gemar membaca

MATERI PEMBELAJARAN
MATERI POKOK
PEMBELAJARAN
MENGUNGKAPKAN POKOK-POKOK ISI BACAAN
DENGAN TEKNIK MEMBACA CEPAT

‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗

Pembelajaran Kesatu

Kompetensi Dasar

Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit

Indikator
        a. Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
        b. Mampu meningkatkan daya konsentrasi
        c. Mampu meningkatkan daya ingat
        d. Mampu menemukan pokok-pokok isi teks dengan
            membaca cepat 300 kata per menit

Berbagai sumber informasi terus mengalir di era global ini, baik melalui media elektronik maupun non-elektronik. Salah satu sumber informasi non-elektronik adalah buku. Dalam sebuah buku terdapat berbagai bahan bacaan. Agar semua bacaan dapat dipahami secara cepat, Anda harus memiliki kemampuan menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan membaca cepat di atas 300 kpm. Kemampuan ini tidak dapat diperoleh tanpa berlatih. Nah, dalam pembelajaran kali ini Anda diajak untuk berlatih membaca cepat secara terpandu dengan menggunakan software MC.

Ringkasan Materi
             Kemampuan membaca cepat adalah kemampuan menyelesaikan pembacaan sebuah bahan bacaan yang diikuti dengan pemahaman yang memadai. Ukuran kecepatan membaca adalah kata per menit (kpm), yaitu ada berapa kata yang dapat Anda baca setiap menitnya. Kecepatan membaca siswa SMA kelas XI diharapkan ± 300 kpm setelah digabungkan dengan skor pemahaman siswa terhadap isi bacaan. Pemahaman terhadap bacaan dinilai memadai jika Anda dapat menjawab pertanyaan sekitar 75%.
             Untuk memahami isi bacaan, Anda perlu memperhatikan isi pokok dalam setiap paragraf. Anda perlu memperhatikan angka-angka maupun penjelasan penting dalam bacaan. Pada umumnya, isi penting dalam bacaan dapat ditemukan di awal paragraf.
             Bagaimana meningkatkan kecepatan membaca Anda? Apabila Anda merasa bahwa kecepatan membaca Anda belum memadai, cobalah untuk berlatih meningkatkannya KEM Anda dengan menggunakan software MC. Adapun langkah-langkah menggunakan software MC sebagai berikut.
    1. Klik Start – All Program – Kem – Kem.
    2. Masukkan User dan Password dengan:
        User         : IMRON.
        Password : 1966.
    3. Lakukan input peserta dengan meng-klik INPUT DATA,
        kemudian pilih dan klik INPUT DAFTAR PESERTA.         Apabila nama siswa sudah di-input oleh guru, siswa tinggal         mengisi kode, lalu enter. Identitas siswa akan muncul..
    4. Melakukan pelatihan awal dengan meng-klik Latihan Awal.
        Pada latihan ini, siswa dapat melakukan pelatihan sebanyak         11 bagian dan semua sudah ada petunjuknya. Siswa dapat         juga melakukan pelatihan awal secara per bagian,         berdasarkan keinginan siswa.
    5. Melakukan kegiatan pengukuran KEM dengan meng-klik         Latihan Soal, kemudian pilih dan klik Latihan Kecepatan         Efektif Membaca, maka akan keluar aplikasi yang         diharapkan.
    6. Masukkan nomor peserta, pilih Kode file atas Bacaan yang         diinginkan, kemudian klik tombol mulai membaca. Apabila         sudah selesai membaca, klik tombol berhenti membaca dan         klik tombol mengerjakan soal.
    7. Perhatikan hasil KEM Anda dan rekomendasi KEM Anda. .
.
Uji Kompetensi 1
    1. Meningkatkan Kemampuan Mata
         a. Ikutilah gerakan lingkaran hitam berikut dengan gerak              mata Anda masing-masing selama 20 detik! .

         b. Ikutilah gerakan hitam berbentuk bintang ini dengan              gerakan mata Anda selama 20 detik! .

    2. Meningkatkan Konsentrasi
        a. Temukan kata yang sama, kemudian klik kata yang sama             dengan cepat dan catat waktu tempuh Anda dan berapa             kesalahannya!

         b. Pandanglah gambar berikut dan hitunglah dengan cepat              dengan mengisi kotak di bawahnya! Lihat waktu yang              Anda butuhkan!

    3. Meningkatkan Kemampuan Daya Ingat
        a. Pandanglah angka-angka berikut dan ingatlah            angka-angka tersebut selama 30 detik! Tuliskan angka            yang Anda ingat pada kotak yang telah tersedia!

        b. Pandanglah gambar di bawah ini selama 30 detik,             kemudian ingatlah gambar-gambar tersebut! Usahakan             daya ingat Anda 75% atau tidak kurang dari 12 benda!

Uji Kompetensi 2

Menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan Membaca Cepat 300 Kata per Menit
Lakukan pengukuran kecepatan membaca Anda dengan kegiatan pembelajaran sebagai berikut!
1. Bukalah software MC! !
2. Lakukan pelatihan awal sebelum mengukur KEM Anda! !
3. Klik soal dan klik latihan KEM! !
4. Lakukan beberapa kali dan catat perkembangan KEM Anda! !
5. Kirimkan hasil KEM Anda ke email guru Anda! !
Rumus
             K. 60
KEM = ––––––
             Wd

Keterangan
KEM: Kec. Efektif Membaca
K : jumlah kata
Wd : waktu dlm detik


METODE PEMBELAJARAN
CeramahTeknik membaca cepat dengan memperhatikan pokok-pokok
isi bacaan
-Diskusi Kelompok-
-Tanya Jawab-
Penugasan<./td>● Mengukur KEM
Demonstrasi● Menggerakkan mata
● Meningkatkan konsentrasi
● Meningkatkan daya ingat
● Membaca cepat untuk mencari pokok-pokok isi bacaan
● Mengukur KEM

KEGIATAN PEMBELAJARAN
TAHAPKEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN AWAL
(Apersepsi/Motivasi)
20 menit
● Guru mengajak siswa menuju ruang komputer
● Siswa berdoa sebelum pelajaran dimulai
● Guru mempresensi siswa
● Guru memberikan informasi tentang KD yang akan dicapai
● Guru menanyakan kepada siswa tentang hal-hal yang yang sudah diketahui tentang membaca cepat
KEGIATAN INTI
100 menit
A. Eksplorasi
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat sebuah bacaan.
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat berbasis e-Learning melalui LCD di dalam laboratorium komputer.
• Siswa menanyakan hal-hal yang belum dipahami, khususnya tentang pengoperasian software MC dalam pembelajaran membaca cepat. .
• Siswa mempraktikkan cara mengoperasikan software MC melalui kegiatan berdiskusi dengan teman sekelasnya. .
.
B. Elaborasi.
• Siswa membuka software MC untuk melakukan pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning.
• Siswa melakukan pelatihan awal dengan melihat titik hitam secara cepat.
• Siswa menjumlah gambar yang disusun secara vertikal secara cepat.
• Siswa memberi tanda dengan cepat pada kata yang sama dengan kata kunci.
• Siswa melakukan pengukuran KEM dengan memulai kegiatan dengan memilih identitas dirinya.
• Siswa mulai membaca bacaan yang telah ditentukan guru , yaitu Dugem, Apa Perlu? secara cepat. .
• Siswa melakukan pengukuran pemahaman dengan mengisi pertanyaan yang sesuai dengan bacaan.
• Siswa memperhatikan hasil KEM dan rekomendasi terhadap tingkatan KEM yang diperoleh. .
.
A. Konfirmasi • Siswa mendapat penjelasan guru tetang KEM yang dimiliki .
• Siswa yang memiliki KEM tertinggi mendapatkan reward dari guru.
KEGIATAN AKHIR
15 menit
• Guru bersama siswa menyimpulkan kelemahan siswa dalam melakukan kegiatan membaca cepat.
• Siswa mendapat tugas untuk melakukan pelatihan berulang-ulang di rumah dan melaporkan hasil perkembangan KEM-nya ke email guru.
• Guru memberi komentar terhadap perkembangan KEM siswa melalui email siswa
>

SUMBER BELAJAR
Pustaka rujukan • Majalah yang memuat berbagai artikel populer
• Surat kabar Jawa Pos atau lainnya yang memuat artikel
• Internet untuk mencari bahan bacaan
• Buku Teks SMA
Material: VCD,
kaset, poster
Software MC
Media cetak dan
elektronik
Berbagai bahan bacaan berupa artikel populer
Website internetSoftware MC (online)
• Bacaan berupa artikel populer
• Teori tentang teknik membaca cepat
• Pengiriman hasil kerja siswa ke email guru
-Narasumber
-Model peraga
-Lingkungan

PENILAIAN
TEKNIK DAN BENTUK-Tes Lisan
Tes Tertulis
Observasi Kinerja/Demonstrasi
-Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas individu
-Pengukuran Sikap
Penilaian diri
INSTRUMEN /SOAL● Soal pemahaman isi bacaan
RUBRIK/KRITERIA
PENILAIAN/BLANGKO
OBSERVASI
● Blanko Tingkat KEM Siswa


A. Lembar Kerja Siswa
       1. Lakukan pelatihan awal untuk meningkatkan kemampuan gerak mata, daya konsentrasi, dan daya ingat Anda dalam pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning dengan menggunakan software MC!

       2. Lakukan pengukuran KEM Anda dengan membaca bacaan berjudul Dugem, Apa Perlu? pada software MC!

       3. Bagaimana tingkat KEM Anda?

B. Instrumen Penilaian

Instrumen Penilaian Guru terhadap Tingkat KEM Siswa

NAMA SISWA        : ....................................
KELAS/NOMOR : ....................................

NOKEMREKOMENDASI
1.Di bawah 250 kpmAnda dikatagorikan pembaca lambat. Kecepatan membaca Anda di bawah rata-rata, dan hal ini akan menjadi masalah terhadap belajar Anda sehari-hari. Anda masih banyak kesempatan untuk meningkat-kan kemampuan membaca Anda. Anda perlu berlatih lebih giat lagi.
2.250 kpm - 400 kpm Anda dikatagorikan pembaca sedang: Kebanyakan orang masuk kategori ini. Anda membaca dengan subvocalization, yang berarti ada ucapan internal (mengeja dalam hati) yang terjadi ketika Anda membaca. Membaca cepat Anda dapat lebih ditingkatkan dengan menghilangkan subvocalization dan mencari teknik membaca cepat lainnya. Anda masih perlu berlatih lagi.
3.400 kpm - 450 kpm Anda dikatagorikan pembaca standar. Kecepatan membaca Anda sudah cukup dalam arti Anda tidak perlu memaksakan diri dan Anda tetap dapat menjaga kecepatan membaca Anda secara normal. Beberapa teknik membaca cepat pasti dapat membantu untuk mempertahankan kemampuan Anda. Anda beruntung telah memiliki kecepatan membaca di atas rata-rata. Anda bisa berlatih lagi.
4.450 kpm – 600 kpm Anda dikatagorikan pembaca tingkat tinggi. Kecepatan membaca Anda tinggi dan dapat dicapai hanya kurang dari 1 persen dari penduduk dunia, meskipun masih banyak yang menganggap lebih besar dari itu. Dengan kemampuan alami, Anda secara unik diposisikan langsung ke dalam kategori pembaca kecepatan tertinggi dengan menerapkan teknik-teknik membaca khusus yang diperuntukkan bagi orang-orang maju seperti Anda. Selamat Anda mendapat hidayah dari Allah.


Mengetahui,
Kepala SMAN 2 Pasuruan                                                                      Peneliti,



Drs, Syarnali                                                                                        Imron Rosidi



MODEL 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA
KODE KD : M.11.1


NAMA SEKOLAH SMA NEGERI 2 PASURUAN
MATA PELAJARAN Bahasa Indonesia
KELAS/SEMESTER XI/5 (ganjil)
PROGRAM IPA/IPS
ASPEK PEMBELAJARAN Membaca
STANDAR KOMPETENSI Memahami ragam wacana tulis dengan membaca cepat dan membaca intensif
KOMPETENSI DASAR Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
INDIKATOR • Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Mampu meningkatkan daya ingat
• Mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm
ALOKASI WAKTU 3 x 45 menit (1 pertemuan)

TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN • Siswa mampu mengoperasikan software MC
• Siswa mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Siswa mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Siswa mampu meningkatkan daya ingat
• Siswa mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm


KARAKTER YANG DIHARAPKAN
KARAKTER • Kerja keras
• Menghargai prestasi
• Gemar membaca

MATERI PEMBELAJARAN
MATERI POKOK
PEMBELAJARAN
MENGUNGKAPKAN POKOK-POKOK ISI BACAAN
DENGAN TEKNIK MEMBACA CEPAT

‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗

Pembelajaran Kesatu

Kompetensi Dasar

Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit

Indikator
        a. Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
        b. Mampu meningkatkan daya konsentrasi
        c. Mampu meningkatkan daya ingat
        d. Mampu menemukan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit

Berbagai sumber informasi terus mengalir di era global ini, baik melalui media elektronik maupun non-elektronik. Salah satu sumber informasi non-elektronik adalah buku. Dalam sebuah buku terdapat berbagai bahan bacaan. Agar semua bacaan dapat dipahami secara cepat, Anda harus memiliki kemampuan menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan membaca cepat di atas 300 kpm. Kemampuan ini tidak dapat diperoleh tanpa berlatih. Nah, dalam pembelajaran kali ini Anda diajak untuk berlatih membaca cepat secara terpandu dengan menggunakan software MC.

Ringkasan Materi
             Kemampuan membaca cepat adalah kemampuan menyelesaikan pembacaan sebuah bahan bacaan yang diikuti dengan pemahaman yang memadai. Ukuran kecepatan membaca adalah kata per menit (kpm), yaitu ada berapa kata yang dapat Anda baca setiap menitnya. Kecepatan membaca siswa SMA kelas XI diharapkan ± 300 kpm setelah digabungkan dengan skor pemahaman siswa terhadap isi bacaan.
        Untuk dapat membaca secara cepat dan efektif, Anda perlu mengetahui terlebih dahulu penghambat membaca cepat dan teknik membaca dengan tepat. Kedua hal tersebut akan disajikan di bawah ini.

      Penghambat membaca cepat
      1. Vokalisasi yaitu membaca dengan bersuara.
      2. Gerakan bibir yaitu mengucapkan kata demi kata apa yang dibaca dengan menggerakkan bibir.
      3. Gerakan kepala, artinya menggerakkan kepala dari kiri ke kanan untuk dapat membaca baris-baris bacaan secara lengkap.
      4. Menunjuk dengan jari, artinya menunjuk dengan jari kata demi kata yang dibacanya.
      5. Regresi, artinya mata bergerak kembali ke belakang untuk membaca ulang suatu kata atau beberapa kata sebelumnya.
      6. Subvokalisasi, yaitu melafalkan dalam batin /pikiran kata-kata yang dibaca.

      Teknik membaca cepat secara tepat
      1. Bacalah teks pada kelompok-kelompok kata, bukan kata demi kata!
      2. Hindari mengulang-ulang kata atau kelompok kata yang telah dibaca! Meskipun Anda ragu dengan makna kata tertentu, teruskan saja sebab makna kata itu nanti akan muncul dengan sendirinya.
      3. Hindari berhenti lama di awal baris atau kalimat. Hal itu dapat memutuskan hubungan makna antarkalimat atau antarparagraf. Selain itu, Anda bisa lupa dengan apa yang baru dibaca. Berhentilah agak lama di akhir-akhir bab, atau subbab atau bila ada judul baru!
      4. Temukan kata-kata kunci yang menjadi tanda awal dari adanya gagasan utama sebuah kalimat!
      5. Abaikan kata-kata tugas yang sifatnya berulang-ulang, misalnya yang, di, dari, pada, dan kepada, untuk, dan sebagainya.
      6. Apabila bacaannya ditulis dalam kolom-kolom kecil (seperti di surat kabar), arah gerak mata bukan ke samping secara horisontal, tetapi ke bawah (vertikal) atau melingkar-lingkar.

             Bagaimana meningkatkan kecepatan membaca Anda? Apabila Anda merasa bahwa kecepatan membaca Anda belum memadai, cobalah untuk berlatih meningkatkannya KEM Anda dengan menggunakan software. MC Adapun langkah-langkah menggunakan software MC sebagai berikut.
    1. Klik Start – All Program – Kem – Kem.
    2. Masukkan User dan Password dengan: .
        User : IMRON.
            Password : 1966.
    3. Lakukan input peserta dengan meng-klik INPUT DATA, kemudian pilih dan klik INPUT DAFTAR PESERTA. Apabila nama siswa sudah di-input oleh guru, siswa tinggal mengisi kode, lalu enter. Identitas siswa akan muncul..

    4. Melakukan pelatihan awal dengan meng-klik Latihan Awal. Pada latihan ini, siswa dapat melakukan pelatihan sebanyak 11 bagian dan semua sudah ada petunjuknya. Siswa dapat juga melakukan pelatihan awal secara per bagian, berdasarkan keinginan siswa.
.
    5. Melakukan kegiatan pengukuran KEM dengan meng-klik Latihan Soal, kemudian pilih dan klik Latihan Kecepatan Efektif Membaca, maka akan keluar aplikasi yang diharapkan. .
.
    6. Masukkan nomor peserta, pilih Kode file atas Bacaan yang diinginkan, kemudian klik tombol mulai membaca. Apabila sudah selesai membaca, klik tombol berhenti membaca dan klik tombol mengerjakan soal..

    7. Perhatikan hasil KEM Anda dan rekomendasi KEM Anda! .
.
Uji Kompetensi 1
    a. Meningkatkan Kemampuan Mata
         1. Ikutilah gerakan lingkaran hitam berikut dengan gerak mata Anda masing-masing selama 20 detik! .

         2. Ikutilah gerakan hitam berbentuk bintang ini dengan gerakan mata Anda selama 20 detik! .

    b. Meningkatkan Konsentrasi
        1. Temukan kata yang sama, kemudian klik kata yang sama dengan cepat dan catat waktu tempuh Anda dan berapa kesalahannya!

         2. Pandanglah gambar berikut dan hitunglah dengan cepat dengan mengisi kotak di bawahnya! Lihat waktu yang Anda butuhkan!

    c. Meningkatkan Kemampuan Daya Ingat
        1. Pandanglah angka-angka berikut dan ingatlah angka-angka tersebut selama 30 detik! Tuliskan angka yang Anda ingat pada kotak yang telah tersedia!

        2. Pandanglah gambar di bawah ini selama 30 detik, kemudian ingatlah gambar-gambar tersebut! Usahakan daya ingat Anda 75% atau tidak kurang dari 12 benda!

Uji Kompetensi 2
Menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan Membaca Cepat 300 Kata per Menit
Lakukan pengukuran kecepatan membaca Anda dengan kegiatan pembelajaran sebagai berikut!
a. Bukalah software MC! !
b. Lakukan pelatihan awal sebelum mengukur KEM Anda! !
c. Klik soal dan klik latihan KEM! !
d. Lakukan beberapa kali dan catat perkembangan KEM Anda! !
e. Kirimkan hasil KEM Anda ke email guru Anda! !
Rumus
             K. 60
KEM = ––––––
             Wd

Keterangan
KEM: Kec. Efektif Membaca
K : jumlah kata
Wd : waktu dlm detik


METODE PEMBELAJARAN
CeramahTeknik membaca cepat dengan memperhatikan pokok-pokok
isi bacaan
-Diskusi Kelompok-
-Tanya Jawab-
Penugasan<./td>● Mengukur KEM
Demonstrasi● Menggerakkan mata
● Meningkatkan konsentrasi
● Meningkatkan daya ingat
● Membaca cepat untuk mencari pokok-pokok isi bacaan
● Mengukur KEM

KEGIATAN PEMBELAJARAN
TAHAPKEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN AWAL
(Apersepsi/Motivasi)
20 menit
● Siswa menuju ruang komputer
● Siswa berdoa sebelum pelajaran dimulai
● Guru mempresensi siswa
● Guru memberikan informasi tentang KD yang akan dicapai
● Guru menanyakan kepada siswa tentang hal-hal yang yang sudah diketahui tentang membaca cepat
KEGIATAN INTI
100 menit
A. Eksplorasi
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat yang efektif sebuah bacaan.
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat berbasis e-Learning melalui LCD di dalam laboratorium komputer.
• Siswa menanyakan hal-hal yang belum dipahami, khususnya tentang pengoperasian software MC dalam pembelajaran membaca cepat. .
• Siswa mempraktikkan cara mengoperasikan software MC melalui kegiatan berdiskusi dengan teman sekelasnya.

B. Elaborasi.
• Siswa membuka software MC untuk melakukan pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning.
• Siswa melakukan pelatihan gerak mata dengan melihat titik hitam secara cepat.
• Siswa melakukan pelatihan konsentrasi dengan menjumlah gambar yang disusun secara vertikal secara cepat.
• Siswa memberi tanda dengan cepat pada kata yang sama dengan kata kunci.
• Siswa melakukan pelatihan daya ingat dengan menuliskan kembali angka dan gambar yang telah dilihat dan dibaca • Siswa melakukan pengukuran KEM dengan memulai kegiatan dengan menuliskan identitas.
• Siswa memilih bacaan sesuai dengan tingkat kelas XI, yaitu tingkat 4.
• Siswa mulai membaca bacaan yang dipilih secara cepat. • Siswa melakukan pengukuran pemahaman dengan mengisi pertanyaan yang sesuai dengan bacaan • Siswa memperhatikan hasil KEM dan rekomendasi terhadap tingkatan KEM yang diperoleh.
.
C. Konfirmasi
• Siswa mendapat penjelasan guru tetang KEM yang dimiliki .
• Siswa yang memiliki KEM tertinggi mendapatkan reward dari guru.
KEGIATAN AKHIR
15 menit
• Guru bersama siswa menyimpulkan kelemahan siswa dalam melakukan kegiatan membaca cepat.
• Siswa mendapat tugas untuk melakukan pelatihan berulang-ulang di rumah dan melaporkan hasil perkembangan KEM-nya ke email guru.
• Guru memberi komentar terhadap perkembangan KEM siswa melalui email siswa
>

SUMBER BELAJAR
Pustaka rujukan • Majalah yang memuat berbagai artikel populer
• Surat kabar Jawa Pos atau lainnya yang memuat artikel
• Internet untuk mencari bahan bacaan
• Buku Teks SMA
Material: VCD,
kaset, poster
Software MC
Media cetak dan
elektronik
Berbagai bahan bacaan berupa artikel populer
Website internetSoftware MC (online)
• Bacaan berupa artikel populer
• Teori tentang teknik membaca cepat
• Pengiriman hasil kerja siswa ke email guru
-Narasumber
-Model peraga
-Lingkungan

PENILAIAN
TEKNIK DAN BENTUK-Tes Lisan
Tes Tertulis
Observasi Kinerja/Demonstrasi
-Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas individu
-Pengukuran Sikap
Penilaian diri
INSTRUMEN /SOAL● Soal pemahaman isi bacaan
RUBRIK/KRITERIA
PENILAIAN/BLANGKO
OBSERVASI
● Blanko Tingkat KEM Siswa


A. Lembar Kerja Siswa
       1. Lakukan pelatihan awal untuk meningkatkan kemampuan gerak mata, daya konsentrasi, dan daya ingat Anda dalam pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning dengan menggunakan software MC!

       2. Lakukan pengukuran KEM Anda dengan membaca bacaan berjudul Dugem, Apa Perlu? pada software MC!

       3. Bagaimana tingkat KEM Anda?

B. Instrumen Penilaian

Instrumen Penilaian Guru terhadap Tingkat KEM Siswa

NAMA SISWA        : ....................................
KELAS/NOMOR : ....................................

NOKEMREKOMENDASI
1.Di bawah 250 kpmAnda dikatagorikan pembaca lambat. Kecepatan membaca Anda di bawah rata-rata, dan hal ini akan menjadi masalah terhadap belajar Anda sehari-hari. Anda masih banyak kesempatan untuk meningkat-kan kemampuan membaca Anda. Anda perlu berlatih lebih giat lagi.
2.250 kpm - 400 kpm Anda dikatagorikan pembaca sedang. Kebanyakan orang masuk kategori ini. Anda membaca dengan subvocalization, yang berarti ada ucapan internal (mengeja dalam hati) yang terjadi ketika Anda membaca. Membaca cepat Anda dapat lebih ditingkatkan dengan menghilangkan subvocalization dan mencari teknik membaca cepat lainnya. Anda masih perlu berlatih lagi.
3.400 kpm - 450 kpm Anda dikatagorikan pembaca standar. Kecepatan membaca Anda sudah cukup dalam arti Anda tidak perlu memaksakan diri dan Anda tetap dapat menjaga kecepatan membaca Anda secara normal. Beberapa teknik membaca cepat pasti dapat membantu untuk mempertahankan kemampuan Anda. Anda beruntung telah memiliki kecepatan membaca di atas rata-rata. Anda bisa berlatih lagi.
4.450 kpm – 600 kpm Anda dikatagorikan pembaca tingkat tinggi. Kecepatan membaca Anda tinggi dan dapat dicapai hanya kurang dari 1 persen dari penduduk dunia, meskipun masih banyak yang menganggap lebih besar dari itu. Dengan kemampuan alami, Anda secara unik diposisikan langsung ke dalam kategori pembaca kecepatan tertinggi dengan menerapkan teknik-teknik membaca khusus yang diperuntukkan bagi orang-orang maju seperti Anda. Selamat Anda mendapat hidayah dari Allah.


Mengetahui,
Kepala SMAN 2 Pasuruan                                                                      Peneliti,



Drs, Syarnali                                                                                           Imron Rosidi



MODEL 3


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA
KODE KD : M.11.1


NAMA SEKOLAH SMA NEGERI 2 PASURUAN
MATA PELAJARAN Bahasa Indonesia
KELAS/SEMESTER XI/5 (ganjil)
PROGRAM IPA/IPS
ASPEK PEMBELAJARAN Membaca
STANDAR KOMPETENSI Memahami ragam wacana tulis dengan membaca cepat dan membaca intensif
KOMPETENSI DASAR Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
INDIKATOR • Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Mampu meningkatkan daya ingat
• Mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm
ALOKASI WAKTU 3 x 45 menit (1 pertemuan)

TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN • Siswa mampu mengoperasikan software MC
• Siswa mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Siswa mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Siswa mampu meningkatkan daya ingat
• Siswa mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm


KARAKTER YANG DIHARAPKAN
KARAKTER • Kerja keras
• Menghargai prestasi
• Gemar membaca

MATERI PEMBELAJARAN
MATERI POKOK
PEMBELAJARAN
MENGUNGKAPKAN POKOK-POKOK ISI BACAAN
DENGAN TEKNIK MEMBACA CEPAT

‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗

Pembelajaran Kesatu

Kompetensi Dasar

Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit

Indikator
        a. Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
        b. Mampu meningkatkan daya konsentrasi
        c. Mampu meningkatkan daya ingat
        d. Mampu menemukan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
Berbagai sumber informasi terus mengalir di era global ini, baik melalui media elektronik maupun non-elektronik. Salah satu sumber informasi non-elektronik adalah buku. Dalam sebuah buku terdapat berbagai bahan bacaan. Agar semua bacaan dapat dipahami secara cepat, Anda harus memiliki kemampuan menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan membaca cepat di atas 300 kpm. Kemampuan ini tidak dapat diperoleh tanpa berlatih. Nah, dalam pembelajaran kali ini Anda diajak untuk berlatih membaca cepat secara terpandu dengan menggunakan software MC. Kegiatan pembelajaran dapat dilakukan secara berpasangan.


Ringkasan Materi
             Kemampuan membaca cepat adalah kemampuan menyelesaikan pembacaan sebuah bahan bacaan yang diikuti dengan pemahaman yang memadai. Ukuran kecepatan membaca adalah kata per menit (kpm), yaitu ada berapa kata yang dapat Anda baca setiap menitnya. Kecepatan membaca siswa SMA kelas XI diharapkan ± 300 kpm setelah digabungkan dengan skor pemahaman siswa terhadap isi bacaan.
        Untuk memahami isi bacaan, Anda perlu memperhatikan isi pokok dalam setiap paragraf. Anda perlu memperhatikan angka-angka maupun penjelasan penting dalam bacaan. Pada umumnya, isi penting dalam bacaan dapat ditemukan di awal paragraf.
      Teknik membaca cepat secara tepat
      1. Bacalah teks pada kelompok-kelompok kata, bukan kata demi kata!
      2. Hindari mengulang-ulang kata atau kelompok kata yang telah dibaca! Meskipun Anda ragu dengan makna kata tertentu, teruskan saja sebab makna kata itu nanti akan muncul dengan sendirinya.
      3. Hindari berhenti lama di awal baris atau kalimat. Hal itu dapat memutuskan hubungan makna antarkalimat atau antarparagraf. Selain itu, Anda bisa lupa dengan apa yang baru dibaca. Berhentilah agak lama di akhir-akhir bab, atau subbab atau bila ada judul baru!
      4. Temukan kata-kata kunci yang menjadi tanda awal dari adanya gagasan utama sebuah kalimat!
      5. Abaikan kata-kata tugas yang sifatnya berulang-ulang, misalnya yang, di, dari, pada, dan kepada, untuk, dan sebagainya.
      6. Apabila bacaannya ditulis dalam kolom-kolom kecil (seperti di surat kabar), arah gerak mata bukan ke samping secara horisontal, tetapi ke bawah (vertikal) atau melingkar-lingkar.

             Apabila Anda merasa bahwa kecepatan membaca Anda belum memadai, cobalah untuk berlatih meningkatkannya KEM Anda dengan menggunakan software. MC Adapun langkah-langkah menggunakan software MC sebagai berikut.
    1. Klik Start – All Program – Kem – Kem.
    2. Masukkan User dan Password dengan: .
        User : IMRON.
            Password : 1966.
    3. Lakukan input peserta dengan meng-klik INPUT DATA, kemudian pilih dan klik INPUT DAFTAR PESERTA. Apabila nama siswa sudah di-input oleh guru, siswa tinggal mengisi kode, lalu enter. Identitas siswa akan muncul..

    4. Melakukan pelatihan awal dengan meng-klik Latihan Awal. Pada latihan ini, siswa dapat melakukan pelatihan sebanyak 11 bagian dan semua sudah ada petunjuknya. Siswa dapat juga melakukan pelatihan awal secara per bagian, berdasarkan keinginan siswa.
.
    5. Melakukan kegiatan pengukuran KEM dengan meng-klik Latihan Soal, kemudian pilih dan klik Latihan Kecepatan Efektif Membaca, maka akan keluar aplikasi yang diharapkan. .
.
    6. Masukkan nomor peserta, pilih Kode file atas Bacaan yang diinginkan, kemudian klik tombol mulai membaca. Apabila sudah selesai membaca, klik tombol berhenti membaca dan klik tombol mengerjakan soal..

    7. Perhatikan hasil KEM Anda dan rekomendasi KEM Anda! .
.
Uji Kompetensi 1
    1. Meningkatkan Kemampuan Mata
         a. Ikutilah gerakan lingkaran hitam berikut dengan gerak mata Anda masing-masing selama 20 detik secara bergantian!.

         b. Ikutilah gerakan hitam berbentuk bintang ini dengan gerakan mata Anda selama 20 detik secara bergantian!.

    2. Meningkatkan Konsentrasi
        a. Temukan kata yang sama, kemudian klik kata yang sama dengan cepat dan catat waktu tempuh Anda dan berapa kesalahannya!

         b. Pandanglah gambar berikut dan hitunglah dengan cepat dengan mengisi kotak di bawahnya! Lihat waktu yang Anda butuhkan!

    3. Meningkatkan Kemampuan Daya Ingat
        a. Pandanglah angka-angka berikut dan ingatlah angka-angka tersebut selama 30 detik! Tuliskan angka yang Anda ingat pada kotak yang telah tersedia!

        b. Pandanglah gambar di bawah ini selama 30 detik, kemudian ingatlah gambar-gambar tersebut! Usahakan daya ingat Anda 75% atau tidak kurang dari 12 benda!

Uji Kompetensi 2
Menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan Membaca Cepat 300 Kata per Menit
Lakukan pengukuran kecepatan membaca Anda dengan kegiatan pembelajaran sebagai berikut!
f. Bukalah software MC! !
g. Lakukan pelatihan awal sebelum mengukur KEM Anda! !
h. Klik soal dan klik latihan KEM! !
i. Lakukan beberapa kali dan catat perkembangan KEM Anda! !
j. Kirimkan hasil KEM Anda ke email guru Anda! !
Rumus
             K. 60
KEM = ––––––
             Wd

Keterangan
KEM: Kec. Efektif Membaca
K : jumlah kata
Wd : waktu dlm detik


METODE PEMBELAJARAN
CeramahTeknik membaca cepat dengan memperhatikan pokok-pokok
isi bacaan
-Diskusi Kelompok-
-Tanya Jawab-
Penugasan<./td>● Mengukur KEM
Demonstrasi● Menggerakkan mata
● Meningkatkan konsentrasi
● Meningkatkan daya ingat
● Membaca cepat untuk mencari pokok-pokok isi bacaan
● Mengukur KEM

KEGIATAN PEMBELAJARAN
TAHAPKEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN AWAL
(Apersepsi/Motivasi)
20 menit
● Guru mengajak siswa menuju ruang komputer dan duduk berdua dalam satu komputer.
● Siswa berdoa sebelum pelajaran dimulai
● Guru mempresensi siswa
● Guru memberikan informasi tentang KD yang akan dicapai
● Guru menanyakan kepada siswa tentang hal-hal yang yang sudah diketahui tentang membaca cepat
KEGIATAN INTI
100 menit
A. Eksplorasi
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat yang efektif sebuah bacaan.
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat berbasis e-Learning melalui LCD di dalam laboratorium komputer.
• Siswa menanyakan hal-hal yang belum dipahami, khususnya tentang pengoperasian software MC dalam pembelajaran membaca cepat. .
• Siswa mempraktikkan cara mengoperasikan software MC melalui kegiatan berdiskusi dengan teman sekelasnya.

B. Elaborasi
• Siswa membuka software MC untuk melakukan pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning.
• Siswa melakukan pengisian identitas secara bergantian.
• Siswa melakukan pelatihan awal dengan melihat titik hitam secara cepat
• Siswa menjumlah gambar yang disusun secara vertikal secara cepat
• Siswa memberi tanda dengan cepat pada kata yang sama dengan kata kunci
• Siswa mengingat deretan angka yang dibaca dan menuliskan kembali pada kotak yang tersedia.
• Siswa mengingat nama gambar yang diingat dan menuliskan kembali pada kotak yang tersedia.
• Siswa mulai membaca bacaan yang dipilih dengan cepat.
• Siswa melakukan pengukuran pemahaman dengan mengisi pertanyaan yang sesuai dengan bacaan
• Siswa memperhatikan hasil KEM dan rekomendasi terhadap tingkatan KEM yang diperoleh.
• Siswa pasangannya melakukan pengukuran membaca cepat
• Siswa pasangan melakukan pelatihan awal
• Siswa pasangan memilih bacaan lainnya untuk dibaca dengan cepat • Siswa pasangan mengisi soal pemahaman • Siswa pasangan memperhatikan rekomendasi KEM yang diperoleh.
C. Konfirmasi
• Siswa mendapat penjelasan guru tentang KEM yang dimiliki .
• Siswa yang memiliki KEM tertinggi mendapatkan reward dari guru.
KEGIATAN AKHIR
15 menit
• Guru bersama siswa menyimpulkan kelemahan siswa dalam melakukan kegiatan membaca cepat.
• Siswa mendapat tugas untuk melakukan pelatihan berulang-ulang di rumah dan melaporkan hasil perkembangan KEM-nya ke email guru.
• Guru memberi komentar terhadap perkembangan KEM siswa melalui email siswa

SUMBER BELAJAR
Pustaka rujukan • Majalah yang memuat berbagai artikel populer
• Surat kabar Jawa Pos atau lainnya yang memuat artikel
• Internet untuk mencari bahan bacaan
• Buku Teks SMA
Material: VCD,
kaset, poster
Software MC
Media cetak dan
elektronik
Berbagai bahan bacaan berupa artikel populer
Website internetSoftware MC (online)
• Bacaan berupa artikel populer
• Teori tentang teknik membaca cepat
• Pengiriman hasil kerja siswa ke email guru
-Narasumber
-Model peraga
-Lingkungan

PENILAIAN
TEKNIK DAN BENTUK-Tes Lisan
Tes Tertulis
Observasi Kinerja/Demonstrasi
-Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas individu
-Pengukuran Sikap
Penilaian diri
INSTRUMEN /SOAL● Soal pemahaman isi bacaan
RUBRIK/KRITERIA
PENILAIAN/BLANGKO
OBSERVASI
● Blanko Tingkat KEM Siswa


A. Lembar Kerja Siswa
       1. Lakukan pelatihan awal untuk meningkatkan kemampuan gerak mata, daya konsentrasi, dan daya ingat Anda dalam pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning dengan menggunakan software MC!

       2. Lakukan pengukuran KEM Anda dengan software MC secara bergantian!

       3. Bagaimana tingkat KEM Anda?

B. Instrumen Penilaian

Instrumen Penilaian Guru terhadap Tingkat KEM Siswa

NAMA SISWA        : ....................................
KELAS/NOMOR : ....................................

NOKEMREKOMENDASI
1.Di bawah 250 kpmAnda dikatagorikan pembaca lambat. Kecepatan membaca Anda di bawah rata-rata, dan hal ini akan menjadi masalah terhadap belajar Anda sehari-hari. Anda masih banyak kesempatan untuk meningkat-kan kemampuan membaca Anda. Anda perlu berlatih lebih giat lagi.
2.250 kpm - 400 kpm Anda dikatagorikan pembaca sedang. Kebanyakan orang masuk kategori ini. Anda membaca dengan subvocalization, yang berarti ada ucapan internal (mengeja dalam hati) yang terjadi ketika Anda membaca. Membaca cepat Anda dapat lebih ditingkatkan dengan menghilangkan subvocalization dan mencari teknik membaca cepat lainnya. Anda masih perlu berlatih lagi.
3.400 kpm - 450 kpm Anda dikatagorikan pembaca standar. Kecepatan membaca Anda sudah cukup dalam arti Anda tidak perlu memaksakan diri dan Anda tetap dapat menjaga kecepatan membaca Anda secara normal. Beberapa teknik membaca cepat pasti dapat membantu untuk mempertahankan kemampuan Anda. Anda beruntung telah memiliki kecepatan membaca di atas rata-rata. Anda bisa berlatih lagi.
4.450 kpm – 600 kpm Anda dikatagorikan pembaca tingkat tinggi. Kecepatan membaca Anda tinggi dan dapat dicapai hanya kurang dari 1 persen dari penduduk dunia, meskipun masih banyak yang menganggap lebih besar dari itu. Dengan kemampuan alami, Anda secara unik diposisikan langsung ke dalam kategori pembaca kecepatan tertinggi dengan menerapkan teknik-teknik membaca khusus yang diperuntukkan bagi orang-orang maju seperti Anda. Selamat Anda mendapat hidayah dari Allah.


Mengetahui,
Kepala SMAN 2 Pasuruan                                                                      Peneliti,



Drs, Syarnali                                                                                           Imron Rosidi



MODEL 4


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA
KODE KD : M.11.1


NAMA SEKOLAH SMA NEGERI 2 PASURUAN
MATA PELAJARAN Bahasa Indonesia
KELAS/SEMESTER XI/5 (ganjil)
PROGRAM IPA/IPS
ASPEK PEMBELAJARAN Membaca
STANDAR KOMPETENSI Memahami ragam wacana tulis dengan membaca cepat dan membaca intensif
KOMPETENSI DASAR Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
INDIKATOR • Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Mampu meningkatkan daya ingat
• Mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm
ALOKASI WAKTU 3 x 45 menit (1 pertemuan)

TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN • Siswa mampu mengoperasikan software MC
• Siswa mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Siswa mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Siswa mampu meningkatkan daya ingat
• Siswa mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm


KARAKTER YANG DIHARAPKAN
KARAKTER • Kerja keras
• Menghargai prestasi
• Gemar membaca

MATERI PEMBELAJARAN
MATERI POKOK
PEMBELAJARAN
MENGUNGKAPKAN POKOK-POKOK ISI BACAAN
DENGAN TEKNIK MEMBACA CEPAT

‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗

Pembelajaran Kesatu

Kompetensi Dasar

Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit

Indikator
        a. Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
        b. Mampu meningkatkan daya konsentrasi
        c. Mampu meningkatkan daya ingat
        d. Mampu menemukan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
Berbagai sumber informasi terus mengalir di era global ini, baik melalui media elektronik maupun non-elektronik. Salah satu sumber informasi non-elektronik adalah buku. Dalam sebuah buku terdapat berbagai bahan bacaan. Agar semua bacaan dapat dipahami secara cepat, Anda harus memiliki kemampuan menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan membaca cepat di atas 300 kpm. Kemampuan ini tidak dapat diperoleh tanpa berlatih. Nah, dalam pembelajaran kali ini Anda diajak untuk berlatih membaca cepat secara terpandu dengan menggunakan software MC.


Ringkasan Materi
              Kemampuan membaca cepat adalah kemampuan menyelesaikan pembacaan sebuah bahan bacaan yang diikuti dengan pemahaman yang memadai. Ukuran kecepatan membaca adalah kata per menit (kpm), yaitu ada berapa kata yang dapat Anda baca setiap menitnya. Kecepatan membaca siswa SMA kelas XI diharapkan ± 300 kpm setelah digabungkan dengan skor pemahaman siswa terhadap isi bacaan. Pemahaman terhadap bacaan dinilai memadai jika Anda dapat menjawab pertanyaan sekitar 75%
        Untuk dapat membaca secara cepat dan efektif, Anda perlu mengetahui terlebih dahulu penghambat membaca cepat dan teknik membaca dengan tepat. Kedua hal tersebut akan disajikan di bawah ini.
      Penghambat membaca cepat 1. Vokalisasi yaitu membaca dengan bersuara.
2. Gerakan bibir yaitu mengucapkan kata demi kata apa yang dibaca dengan menggerakkan bibir.
3. Gerakan kepala, artinya menggerakkan kepala dari kiri ke kanan untuk dapat membaca baris-baris bacaan secara lengkap.
4. Menunjuk dengan jari, artinya menunjuk dengan jari kata demi kata yang dibacanya.
5. Regresi, artinya mata bergerak kembali ke belakang untuk membaca ulang suatu kata atau beberapa kata sebelumnya.
6. Subvokalisasi, yaitu melafalkan dalam batin/pikiran kata-kata yang dibaca.

      Teknik membaca cepat secara tepat
      1. Bacalah teks pada kelompok-kelompok kata, bukan kata demi kata!
      2. Hindari mengulang-ulang kata atau kelompok kata yang telah dibaca! Meskipun Anda ragu dengan makna kata tertentu, teruskan saja sebab makna kata itu nanti akan muncul dengan sendirinya.
      3. Hindari berhenti lama di awal baris atau kalimat. Hal itu dapat memutuskan hubungan makna antarkalimat atau antarparagraf. Selain itu, Anda bisa lupa dengan apa yang baru dibaca. Berhentilah agak lama di akhir-akhir bab, atau subbab atau bila ada judul baru!
      4. Temukan kata-kata kunci yang menjadi tanda awal dari adanya gagasan utama sebuah kalimat!
      5. Abaikan kata-kata tugas yang sifatnya berulang-ulang, misalnya yang, di, dari, pada, dan kepada, untuk, dan sebagainya.
      6. Apabila bacaannya ditulis dalam kolom-kolom kecil (seperti di surat kabar), arah gerak mata bukan ke samping secara horisontal, tetapi ke bawah (vertikal) atau melingkar-lingkar.

              Bagaimana meningkatkan kecepatan membaca Anda? Apabila Anda merasa bahwa kecepatan membaca Anda belum memadai, cobalah untuk berlatih meningkatkannya KEM Anda dengan menggunakan software MC. Dalam software MC terdapat pelatihan awal yang meliputi pelatihan gerak mata, pelatihan konsentrasi, dan pelatihan daya ingat. Apabila pernah melakukan kegiatan ini, Anda bisa tidak melakukan kegiatan pelatihan gerak mata. Hal ini dapat menghemat waktu sehingga Anda dapat melakukan pengukuran secara berulang-ulang.
.
             Adapun langkah-langkah menggunakan software MC sebagai berikut.
    1. Klik Start – All Program – Kem – Kem.
    2. Masukkan User dan Password dengan: .
        User : IMRON.
            Password : 1966.
    3. Lakukan input peserta dengan meng-klik INPUT DATA, kemudian pilih dan klik INPUT DAFTAR PESERTA. Apabila nama siswa sudah di-input oleh guru, siswa tinggal mengisi kode, lalu enter. Identitas siswa akan muncul..

    4. Melakukan pelatihan awal dengan meng-klik Latihan Awal. Pada latihan ini, siswa dapat melakukan pelatihan sebanyak 11 bagian dan semua sudah ada petunjuknya. Siswa dapat juga melakukan pelatihan awal secara per bagian, berdasarkan keinginan siswa.
.
    5. Melakukan kegiatan pengukuran KEM dengan meng-klik Latihan Soal, kemudian pilih dan klik Latihan Kecepatan Efektif Membaca, maka akan keluar aplikasi yang diharapkan. .
.
    6. Masukkan nomor peserta, pilih Kode file atas Bacaan yang diinginkan, kemudian klik tombol mulai membaca. Apabila sudah selesai membaca, klik tombol berhenti membaca dan klik tombol mengerjakan soal..

    7. Perhatikan hasil KEM Anda dan rekomendasi KEM Anda! .
.
Uji Kompetensi 1
    a. Meningkatkan Konsentrasi
        Temukan kata yang sama, kemudian klik kata yang sama dengan cepat dan catat waktu tempuh Anda dan berapa kesalahannya!

    b. Meningkatkan Kemampuan Daya Ingat

        b. Pandanglah gambar di bawah ini selama 30 detik, kemudian ingatlah gambar-gambar tersebut! Usahakan daya ingat Anda 75% atau tidak kurang dari 12 benda!

Uji Kompetensi 2
Menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan Membaca Cepat 300 Kata per Menit
Lakukan pengukuran kecepatan membaca Anda dengan kegiatan pembelajaran sebagai berikut!
k. Bukalah software MC! !
l. Lakukan pelatihan awal sebelum mengukur KEM Anda! !
m. Klik soal dan klik latihan KEM! !
n. Lakukan beberapa kali dan catat perkembangan KEM Anda! !
o. Kirimkan hasil KEM Anda ke email guru Anda! !
Rumus
           K. 60
KEM = ––––––
           Wd

Keterangan
KEM: Kec. Efektif Membaca
K : jumlah kata
Wd : waktu dlm detik


METODE PEMBELAJARAN
CeramahTeknik membaca cepat dengan memperhatikan pokok-pokok
isi bacaan
-Diskusi Kelompok-
-Tanya Jawab-
Penugasan<./td>● Mengukur KEM
Demonstrasi● Menggerakkan mata
● Meningkatkan konsentrasi
● Meningkatkan daya ingat
● Membaca cepat untuk mencari pokok-pokok isi bacaan
● Mengukur KEM

KEGIATAN PEMBELAJARAN
TAHAPKEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN AWAL
(Apersepsi/Motivasi)
20 menit
● Guru mengajak siswa menuju ruang komputer.
● Siswa berdoa sebelum pelajaran dimulai
● Guru mempresensi siswa
● Guru memberikan informasi tentang KD yang akan dicapai
● Guru menanyakan kepada siswa tentang hal-hal yang yang sudah diketahui tentang membaca cepat
KEGIATAN INTI
100 menit
A. Eksplorasi
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat yang efektif sebuah bacaan.
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang teknik membaca cepat berbasis e-Learning melalui LCD di dalam laboratorium komputer.
• Siswa menanyakan hal-hal yang belum dipahami, khususnya tentang pengoperasian software MC dalam pembelajaran membaca cepat. .
• Siswa mempraktikkan cara mengoperasikan software MC melalui kegiatan berdiskusi dengan teman sekelasnya.

B. Elaborasi
• Siswa membuka software MC untuk melakukan pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning.
• Siswa melakukan pelatihan awal dengan melihat titik hitam secara cepat
• Siswa menjumlah gambar yang disusun secara vertikal secara cepat
• Siswa memberi tanda dengan cepat pada kata yang sama dengan kata kunci
• Siswa melakukan pengukuran KEM dengan memulai kegiatan dengan memilih identitas yang sesuai
• Siswa mulai membaca bacaan yang telah ditentukan guru secara cepat.
• Siswa melakukan pengukuran pemahaman dengan mengisi pertanyaan yang sesuai dengan bacaan
• Siswa memperhatikan hasil KEM dan rekomendasi terhadap tingkatan KEM yang diperoleh.
C. Konfirmasi
• Siswa mendapat penjelasan guru tentang KEM yang dimiliki .
• Siswa yang memiliki KEM tertinggi mendapatkan reward dari guru.
KEGIATAN AKHIR
15 menit
• Guru bersama siswa menyimpulkan kelemahan siswa dalam melakukan kegiatan membaca cepat.
• Siswa mendapat tugas untuk melakukan pelatihan berulang-ulang di rumah dan melaporkan hasil perkembangan KEM-nya ke email guru.
• Guru memberi komentar terhadap perkembangan KEM siswa melalui email siswa
>

SUMBER BELAJAR
Pustaka rujukan • Majalah yang memuat berbagai artikel populer
• Surat kabar Jawa Pos atau lainnya yang memuat artikel
• Internet untuk mencari bahan bacaan
• Buku Teks SMA
Material: VCD,
kaset, poster
Software MC
Media cetak dan
elektronik
Berbagai bahan bacaan berupa artikel populer
Website internetSoftware MC (online)
• Bacaan berupa artikel populer
• Teori tentang teknik membaca cepat
• Pengiriman hasil kerja siswa ke email guru
-Narasumber
-Model peraga
-Lingkungan

PENILAIAN
TEKNIK DAN BENTUK-Tes Lisan
Tes Tertulis
Observasi Kinerja/Demonstrasi
-Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas individu
-Pengukuran Sikap
Penilaian diri
INSTRUMEN /SOAL● Soal pemahaman isi bacaan
RUBRIK/KRITERIA
PENILAIAN/BLANGKO
OBSERVASI
● Blanko Tingkat KEM Siswa


A. Lembar Kerja Siswa
       1. Lakukan pelatihan awal untuk meningkatkan kemampuan daya konsentrasi, dan daya ingat Anda dalam pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning dengan menggunakan software MC!

       2. Lakukan pengukuran KEM Anda dengan software MC secara bergantian!

B. Instrumen Penilaian

Instrumen Penilaian Guru terhadap Tingkat KEM Siswa

NAMA SISWA        : ....................................
KELAS/NOMOR : ....................................

NOKEMREKOMENDASI
1.Di bawah 250 kpmAnda dikatagorikan pembaca lambat. Kecepatan membaca Anda di bawah rata-rata, dan hal ini akan menjadi masalah terhadap belajar Anda sehari-hari. Anda masih banyak kesempatan untuk meningkat-kan kemampuan membaca Anda. Anda perlu berlatih lebih giat lagi.
2.250 kpm - 400 kpm Anda dikatagorikan pembaca sedang. Kebanyakan orang masuk kategori ini. Anda membaca dengan subvocalization, yang berarti ada ucapan internal (mengeja dalam hati) yang terjadi ketika Anda membaca. Membaca cepat Anda dapat lebih ditingkatkan dengan menghilangkan subvocalization dan mencari teknik membaca cepat lainnya. Anda masih perlu berlatih lagi.
3.400 kpm - 450 kpm Anda dikatagorikan pembaca standar. Kecepatan membaca Anda sudah cukup dalam arti Anda tidak perlu memaksakan diri dan Anda tetap dapat menjaga kecepatan membaca Anda secara normal. Beberapa teknik membaca cepat pasti dapat membantu untuk mempertahankan kemampuan Anda. Anda beruntung telah memiliki kecepatan membaca di atas rata-rata. Anda bisa berlatih lagi.
4.450 kpm – 600 kpm Anda dikatagorikan pembaca tingkat tinggi. Kecepatan membaca Anda tinggi dan dapat dicapai hanya kurang dari 1 persen dari penduduk dunia, meskipun masih banyak yang menganggap lebih besar dari itu. Dengan kemampuan alami, Anda secara unik diposisikan langsung ke dalam kategori pembaca kecepatan tertinggi dengan menerapkan teknik-teknik membaca khusus yang diperuntukkan bagi orang-orang maju seperti Anda. Selamat Anda mendapat hidayah dari Allah.


Mengetahui,
Kepala SMAN 2 Pasuruan                                                                 Peneliti,



Drs, Syarnali                                                                                      Imron Rosidi



MODEL 5


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SMA
KODE KD : M.11.1


NAMA SEKOLAH SMA NEGERI 2 PASURUAN
MATA PELAJARAN Bahasa Indonesia
KELAS/SEMESTER XI/5 (ganjil)
PROGRAM IPA/IPS
ASPEK PEMBELAJARAN Membaca
STANDAR KOMPETENSI Memahami ragam wacana tulis dengan membaca cepat dan membaca intensif
KOMPETENSI DASAR Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
INDIKATOR • Mampu meningkatkan kemampuan gerak mata
• Mampu meningkatkan daya konsentrasi
• Mampu meningkatkan daya ingat
• Mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm
ALOKASI WAKTU 3 x 45 menit (1 pertemuan)


TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN • Siswa mampu memasukkan identitas dalam software MC
• Siswa mampu memasukkan bacaan baru dalam software MC
• Siswa mampu meningkatkan daya ingat
• Siswa mampu meningkatkan KEM siswa sampai 300 kpm
• Siswa mampu mendokumentasikan perkembangan KEM-nya


KARAKTER YANG DIHARAPKAN
KARAKTER • Kerja keras
• Menghargai prestasi
• Gemar membaca

MATERI PEMBELAJARAN
MATERI POKOK
PEMBELAJARAN
MENGUNGKAPKAN POKOK-POKOK ISI BACAAN
DENGAN TEKNIK MEMBACA CEPAT

‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗‗

Pembelajaran Kesatu


Kompetensi Dasar

Mengungkapkan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit

Indikator
•         a. Mampu meningkatkan daya konsentrasi
        b. Mampu meningkatkan daya ingat
        c. Mampu menemukan pokok-pokok isi teks dengan membaca cepat 300 kata per menit
        d. Mampu mendokumentasikan perkembangan KEM-nya

Kemampuan membaca cepat dapat terus ditingkatkan dengan kegiatan gemar membaca. Dengan gemar membaca, seseorang akan memiliki kosa kata yang cukup baik. Selain itu, kegiatan pelatihan membaca cepat yang dilakukan berulang-ulang juga dapat meningkatkan daya ingat seseorang. Adapun KEM yang diamanatkan dalam kurikulum untuk siswa SMA kelas XI adalah 300 kpm. Nah, dalam pembelajaran kali ini Anda diajak untuk berlatih membaca cepat secara terpandu dengan menggunakan software MC.


Ringkasan Materi
              Pemahaman seseorang terhadap isi bacaan sangat menentukan tingkat KEM seseorang. Kecepatan tanpa dibarengi tingkat pemahaman yang baik akan berdampak pada tingkat KEM seseorang. Pemahaman dapat dilatih dengan pelatihan-pelatihan daya ingat yang ada dalam software MC. Selain itu, pemahaman dapat ditingkatkan dengan banyak membaca.
             Kecepatan membaca siswa SMA kelas XI diharapkan ± 300 kpm setelah digabungkan dengan skor pemahaman siswa terhadap isi bacaan. Pemahaman terhadap bacaan dinilai memadai jika Anda dapat menjawab pertanyaan sekitar 75%. Pemahaman yang baik dapat memperbesar skor KEM siswa karena skor KEM diperoleh dengan memadukan waktu tempuh baca dengan pemahaman isi bacaan.
Bagaimana Cara Melipatgandakan kecepatan Membaca?
             Untuk membekali kemampuan membaca Anda di SMA, pada pelajaran berikut ini coba ukurlah kecepatan membaca Anda. Ukuran kecepatan membaca adalah kata per menit (KPm), yaitu ada berapa kata yang dapat Anda baca setiap menitnya. Berikut ini daftar kecepatan membaca yang ideal untuk beberapa kategori siswa. Siswa SD/SLTP: 200 s.d. 250 kata/menit; siswa SMU: 250 s.d. 300 kata/menit; mahasiswa: 325 kata/menit; dan mahasiswa pascasarjana: 400 kata/menit. Pemahaman terhadap bacaan dinilai memadai jika Anda dapat menjawab pertanyaan tentang bacaan antara 60% s.d. 75%. Berlatihlah meningkatkan kecepatan membaca!

             Apabila merasa bahwa kecepatan membaca Anda belum memadai, cobalah untuk berlatih meningkatkannya. Untuk meningkatkan kecepatan membaca, Anda ikuti saran berikut ini.
1. Setiap kali membaca, jangan membaca kata demi kata. Biasakan untuk membaca pada kelompok-kelompok kata.
2. Jangan mengulang-ulang kata atau kalimat yang telah dibaca. Jika Anda ragu mengenai makna kata tertentu, teruskan saja. Nanti makna kata itu akan muncul dengan sendirinya.
3. Jangan selalu berhenti lama di awal baris atau kalimat. Ini akan memutuskan hubungan makna antarkalimat atau antarparagraf. Anda bisa lupa dengan apa yang baru dibaca..
4. Carilah kata-kata kunci yang menjadi tanda awal dari adanya gagasan utama sebuah kalimat.
5. Abaikan saja kata-kata tugas yang sifatnya berulang-ulang, misalnya, yang, di, dari, pada, se-, dan, buah, ekor, kepada, untuk, dan sebagainya. Pada kalimat ”Gubernur Jatim pada hari ini, dilantik untuk kedua kalinya.,” yang dibaca cukup ”Gubernur Jatim, ..., ... dilantik …. Kedua kali.” Jadi irit, bukan?
6. Jika dalam penulisan bacaan itu dalam bentuk kolom-kolom kecil (seperti di surat kabar), arah gerak mata bukan ke samping secara horisontal, tetapi ke bawah (vertikal) atau melingkar-lingkar.
              Apabila Anda merasa bahwa kecepatan membaca Anda belum memadai, cobalah untuk berlatih meningkatkannya KEM Anda dengan menggunakan software MC. Dalam software MC terdapat pelatihan awal yang meliputi pelatihan gerak mata, pelatihan konsentrasi, dan pelatihan daya ingat. Apabila pernah melakukan kegiatan ini, Anda bisa tidak melakukan kegiatan pelatihan gerak mata dan konsentrasi. Hal ini dapat menghemat waktu sehingga Anda dapat melakukan pengukuran secara berulang-ulang. Adapun langkah-langkah menggunakan software MC sebagai berikut.     1. Klik Start – All Program – Kem – Kem.
    2. Masukkan User dan Password dengan: .
        User : IMRON.
            Password : 1966.
    3. Lakukan input peserta dengan meng-klik INPUT DATA, kemudian pilih dan klik INPUT DAFTAR PESERTA. Apabila nama siswa sudah di-input oleh guru, siswa tinggal mengisi kode, lalu enter. Identitas siswa akan muncul..

    4. Melakukan pelatihan awal dengan meng-klik Latihan Awal. Pada latihan ini, siswa dapat melakukan pelatihan sebanyak 11 bagian dan semua sudah ada petunjuknya. Siswa dapat juga melakukan pelatihan awal secara per bagian, berdasarkan keinginan siswa.
.
    5. Melakukan kegiatan pengukuran KEM dengan meng-klik Latihan Soal, kemudian pilih dan klik Latihan Kecepatan Efektif Membaca, maka akan keluar aplikasi yang diharapkan. .
.
    6. Masukkan nomor peserta, pilih Kode file atas Bacaan yang diinginkan, kemudian klik tombol mulai membaca. Apabila sudah selesai membaca, klik tombol berhenti membaca dan klik tombol mengerjakan soal..

    7. Perhatikan hasil KEM Anda dan rekomendasi KEM Anda. .
.
Uji Kompetensi 1
    1. Meningkatkan Kemampuan Mata
         a. Ikutilah gerakan lingkaran hitam berikut dengan gerak mata Anda masing-masing selama 20 detik! .

         b. Ikutilah gerakan hitam berbentuk bintang ini dengan gerakan mata Anda selama 20 detik! .

    2. Meningkatkan Konsentrasi
        a. Temukan kata yang sama, kemudian klik kata yang sama dengan cepat dan catat waktu tempuh Anda dan berapa kesalahannya!

         b. Pandanglah gambar berikut dan hitunglah dengan cepat dengan mengisi kotak di bawahnya! Lihat waktu yang Anda butuhkan!

    3. Meningkatkan Kemampuan Daya Ingat
        a. Pandanglah angka-angka berikut dan ingatlah angka-angka tersebut selama 30 detik! Tuliskan angka yang Anda ingat pada kotak yang telah tersedia!

        b. Pandanglah gambar di bawah ini selama 30 detik, kemudian ingatlah gambar-gambar tersebut! Usahakan daya ingat Anda 75% atau tidak kurang dari 12 benda!

Uji Kompetensi 2

Menemukan pokok-pokok isi bacaan dengan Membaca Cepat 300 Kata per Menit
Lakukan pengukuran kecepatan membaca Anda dengan kegiatan pembelajaran sebagai berikut!
a. Bukalah software MC! !
b. Lakukan pelatihan awal sebelum mengukur KEM Anda! !
c. Klik soal dan klik latihan KEM! !
d. Lakukan beberapa kali dan catat perkembangan KEM Anda! !
e. Kirimkan hasil KEM Anda ke email guru Anda! !
Rumus
           K. 60
KEM = ––––––
           Wd

Keterangan
KEM: Kec. Efektif Membaca
K : jumlah kata
Wd : waktu dlm detik


METODE PEMBELAJARAN
CeramahTeknik membaca cepat dengan memperhatikan pokok-pokok
isi bacaan
-Diskusi Kelompok-
-Tanya Jawab-
Penugasan<./td>● Mengukur KEM
Demonstrasi● Menggerakkan mata
● Meningkatkan konsentrasi
● Meningkatkan daya ingat
● Membaca cepat untuk mencari pokok-pokok isi bacaan
● Mengukur KEM

KEGIATAN PEMBELAJARAN
TAHAPKEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN AWAL
(Apersepsi/Motivasi)
20 menit
● Guru mengajak siswa menuju ruang komputer
● Siswa berdoa sebelum pelajaran dimulai
● Guru mempresensi siswa
● Guru memberikan informasi tentang KD yang akan dicapai
● Guru menanyakan kepada siswa tentang hal-hal yang sudah diketahui tentang membaca cepat
KEGIATAN INTI
100 menit
A. Eksplorasi
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru pentingnya pemahaman dalam membaca cepat.
• Siswa mendapatkan stimulus berupa penjelasan guru tentang cara menginstal laptop dengan software MC.
• Siswa menanyakan hal-hal yang belum dipahami, khususnya tentang pengoperasian software MC dalam pembelajaran membaca cepat.

.
B. Elaborasi
• Siswa menginstal laptop yang dibawa dengan software MC.
• Siswa membuka software MC untuk melakukan pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning.
• Siswa memasukkan daftar peserta dalam software MC.
• Siswa memasukkan bacaan baru dalam software MC.
• Siswa melakukan pelatihan awal dengan mengingat deretan angka yang telah dibaca.
• Siswa melakukan pelatihan awal dengan mengingat deretan nama gambar yang telah dibaca.
• Siswa melakukan pengukuran KEM dengan memilih bacaan sesuai dengan keinginannya
• Siswa melakukan pengukuran pemahaman dengan memilih abjad yang sesuai dengan pertanyaan dalam bacaan
• Siswa memperhatikan hasil KEM dan rekomendasi terhadap tingkatan KEM yang diperoleh.
• Siswa melakukan pengukuran KEM kembali dengan memilih bacaan lainnya.
• Siswa memperhatikan hasil KEM dan rekomendasi terhadap KEM yang dimiliki.
• Siswa mengirim hasil KEM yang dimiliki ke email guru
.
B. Konfirmasi • Siswa mendapat penjelasan guru tetang KEM yang dimiliki .
• Siswa yang memiliki KEM tertinggi mendapatkan reward dari guru.
KEGIATAN AKHIR
15 menit
• Guru bersama siswa menyimpulkan kelemahan siswa dalam melakukan kegiatan membaca cepat.
• Siswa mendapat tugas untuk melakukan pelatihan berulang-ulang di rumah dan melaporkan hasil perkembangan KEM-nya ke email guru.
• Guru memberi komentar terhadap perkembangan KEM siswa melalui email siswa
>

SUMBER BELAJAR
Pustaka rujukan • Majalah yang memuat berbagai artikel populer
• Surat kabar Jawa Pos atau lainnya yang memuat artikel
• Internet untuk mencari bahan bacaan
• Buku Teks SMA
Material: VCD,
kaset, poster
Software MC
Media cetak dan
elektronik
Berbagai bahan bacaan berupa artikel populer
Website internetSoftware MC (online)
• Bacaan berupa artikel populer
• Teori tentang teknik membaca cepat
• Pengiriman hasil kerja siswa ke email guru
-Narasumber
-Model peraga
-Lingkungan

PENILAIAN
TEKNIK DAN BENTUK-Tes Lisan
Tes Tertulis
Observasi Kinerja/Demonstrasi
-Tagihan Hasil Karya/Produk: tugas individu
-Pengukuran Sikap
Penilaian diri
INSTRUMEN /SOAL● Soal pemahaman isi bacaan
RUBRIK/KRITERIA
PENILAIAN/BLANGKO
OBSERVASI
● Blanko Tingkat KEM Siswa


A. Lembar Kerja Siswa
       1. Lakukan pelatihan awal untuk meningkatkan kemampuan gerak mata, daya konsentrasi, dan daya ingat Anda dalam pembelajaran membaca cepat berbasis e-Learning dengan menggunakan software MC!

       2. Lakukan pengukuran KEM Anda dengan menggunakan software MC berulang-ulang!

B. Instrumen Penilaian

Instrumen Penilaian Guru terhadap Tingkat KEM Siswa

NAMA SISWA        : ....................................
KELAS/NOMOR : ....................................

NOKEMREKOMENDASI
1.Di bawah 250 kpmAnda dikatagorikan pembaca lambat. Kecepatan membaca Anda di bawah rata-rata, dan hal ini akan menjadi masalah terhadap belajar Anda sehari-hari. Anda masih banyak kesempatan untuk meningkat-kan kemampuan membaca Anda. Anda perlu berlatih lebih giat lagi.
2.250 kpm - 400 kpm Anda dikatagorikan pembaca sedang: Kebanyakan orang masuk kategori ini. Anda membaca dengan subvocalization, yang berarti ada ucapan internal (mengeja dalam hati) yang terjadi ketika Anda membaca. Membaca cepat Anda dapat lebih ditingkatkan dengan menghilangkan subvocalization dan mencari teknik membaca cepat lainnya. Anda masih perlu berlatih lagi.
3.400 kpm - 450 kpm Anda dikatagorikan pembaca standar. Kecepatan membaca Anda sudah cukup dalam arti Anda tidak perlu memaksakan diri dan Anda tetap dapat menjaga kecepatan membaca Anda secara normal. Beberapa teknik membaca cepat pasti dapat membantu untuk mempertahankan kemampuan Anda. Anda beruntung telah memiliki kecepatan membaca di atas rata-rata. Anda bisa berlatih lagi.
4.450 kpm – 600 kpm Anda dikatagorikan pembaca tingkat tinggi. Kecepatan membaca Anda tinggi dan dapat dicapai hanya kurang dari 1 persen dari penduduk dunia, meskipun masih banyak yang menganggap lebih besar dari itu. Dengan kemampuan alami, Anda secara unik diposisikan langsung ke dalam kategori pembaca kecepatan tertinggi dengan menerapkan teknik-teknik membaca khusus yang diperuntukkan bagi orang-orang maju seperti Anda. Selamat Anda mendapat hidayah dari Allah.


Mengetahui,
Kepala SMAN 2 Pasuruan                                                    Peneliti,



Drs, Syarnali                                                                  Imron Rosidi



Komentar :

ada 0 komentar ke “RPP”

Posting Komentar